Hasil kajian ini diharapkan dapat memberikan informasi mengenai : * Aspek keselamatan bagi pekerja radiasi, pasien, dan masyarakat; * Aspek ekonomi/politis apabila pesawat sinar-X tersebut digunakan untuk pemeriksaan di kawasan industri; * Aspek sosial bagi masyarakat, seperti kemungkinan penggunaan pesawat sinar-X tersebut untuk pemeriksaan masyarakat umum dan lintas teritorial; * Aspek pelaks…
Sepanjang tahun 2015 berita tentang ketenaganukliran dari berbagai media massa khususnya cetak mencakup energi nuklir, PLTN, reaktor nuklir, senjata, kemanan nuklir, teknologi nuklir, perundingan nuklir dan masih banyak lainnya. Kliping ketenaganukliran ini teridiri dari 156 judul, 230 halaman meliputi berita dan opini dari pakar. Kliping ketanaganukliran ini menarik untuk dibaca bagi para pe…
-
Seperti apa kiprah nuklir di Indonesia? Apakah energi nuklir masih menjadi solusi di Eropa? Bagaimana masa depan nuklir di dunia? Dan masih banyak tema-tema lainya terkait nuklir sepanjang 2009. Kliping ketenganukliran setebal 308 ini menarik untuk dibaca. Ada banyak informasi terkait perkembangan nuklir di dunia bahkan, di Indonesia. Sejarah membuktikan bahwa Indonesia adalah negara yang s…
Berdasarkan undang-undang dan peraturan yang berlaku, organisasi pengoperasi instalasi nuklir harus mendapatkan persetujuan (approval) dan izin (license) dari BAPETEN sebelum membangun dan mengoperasikan PLTN. Untuk mendapatkan persetujuan tersebut, maka organisasi pengoperasi harus mampu menjamin dan menunjukkan keselamatan PLTN yang akan beroperasi, yang disajikan dalam bentuk Laporan Analisi…
This book consist of Introduction; Responsibilities and Functions of Regulatory Body; Personnel Requirements and Qualifications; Training Programme; Training Schedules and Implementation; and Conclusion. (Jml)
Indonesia memiliki banyak jenis Instalasi Nuklir Non Reaktor (INNR). Sesuai UU Ketenaganukliran Nomor 10 Tahun 1997, Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN) salah satunya bertugas dalam pengawasan terhadpa INNR. Dokumen ini adalah kajian terhadap penentuan kriteria penerimaan analisis keselamatan INNR secara kaulitatif khususya pada analisis kecelakaan meliputi pengembangan skenario, analisi…