Berdasarkan undang-undang dan peraturan yang berlaku, organisasi pengoperasi instalasi nuklir harus mendapatkan persetujuan (approval) dan izin (license) dari BAPETEN sebelum membangun dan mengoperasikan PLTN. Untuk mendapatkan persetujuan tersebut, maka organisasi pengoperasi harus mampu menjamin dan menunjukkan keselamatan PLTN yang akan beroperasi, yang disajikan dalam bentuk Laporan Analisi…
This book consist of Introduction; Responsibilities and Functions of Regulatory Body; Personnel Requirements and Qualifications; Training Programme; Training Schedules and Implementation; and Conclusion. (Jml)
Indonesia memiliki banyak jenis Instalasi Nuklir Non Reaktor (INNR). Sesuai UU Ketenaganukliran Nomor 10 Tahun 1997, Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN) salah satunya bertugas dalam pengawasan terhadpa INNR. Dokumen ini adalah kajian terhadap penentuan kriteria penerimaan analisis keselamatan INNR secara kaulitatif khususya pada analisis kecelakaan meliputi pengembangan skenario, analisi…
Dalam rangka pengembangan kemampuan sumber daya manusia, BAPETEN telah, sedang dan akan mengirimkan personilnya untuk mengikuti workshop/lokakarya, seminar dan pertemuan ilmiah sehubungan dengan pengawasan pemanfaatan tenaga nuklir, yang diadakan di dalam negeri. Karena keterbatasan alokasi dana dan tingginya beban tugas personil BAPETEN, tidak mungkin BAPETEN mengirimkan semua atau sejumlah be…