Book
Pencegahan Pengerakan CaCO3, Dengan Metoda Magnetik
Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian medan magnet AC 50 Hz pada larutan CaCO3. Percobaan dilakukan untuk mengamati perubahan struktur CaCO3 pada temperatur 27oC, konsentrasi CaCO3 sebesar 1175 ppm. Penentuan jenis struktur dilakukan dengan membandingkan data defraksi serbuk sinar-X dengan pola standar struktur kalsit dan aragonit. (Jml)
Tidak tersedia versi lain