Book
Konsep dan Perancangan Jaringan Komputer Bangunan Satu Lantai, Gedung Bertingkat & Kawasan
Membahas tentang pemanfaatan jaringan komputer, dengan subjek pergerakan teknologi informasi menentukan keberhasilan dunia usaha; jaringan komputer (Pusat Keunggulan Kompetitif); Area jaringan komputer; Kecepatan jaringan komputer; Kecepatan jaringan; Teknologi jaringan kecepatan tinggi; Media Transmisi Kabel; Media Transmisi Tanpa Kabel; Protokol; Prosedur pengiriman data; Teknik aliran data; Metode akses; Topologi; Komponen pembentuk jaringan; arsitektur jaringan komputer; Sistem operasi UNIX & LINUX; Sistem Operas iNetware dan Windows; Peralatan interjaringan; Tahap-tahap pembanguinan jaringan komputer lokal; Perancangan jaringan komputer lokal; Perancangan jaringan komputer lokal gangguan satu lantai; Studi kasus perancangan jaringan komputer lokal satu segmen; Studi kasus perancangan jaringan komputer lokal banyak segmen; Perancangan jaringan komputer lokal pada gedung bertingkat; Studi kasus perancangan jaringan pada gedung bertingkat; Perancangan jaringan komputer kawasan. (Jml)
Tidak tersedia versi lain