Book
Analisis Pb Dalam Udara Kawasan Kota Yogyakarta Dengan Metode Analisis Aktivasi Neutron Cepat
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui unsur Pb yang terkandung dalam cuplikan udara kota Yogyakarta dan menghitung kadarnya., kemudian membandingkan dengan baku mutu udara yang telah ditetapkan. Pengambilan cuplikan dilakukan di daerah Giwangan, Jalan Solo, jalan Kusumanegara, jalan Magelang, dan kawasan 0 (nol) km. Sebagai daerah kontrol dipilih jalan ID. Nyoman Oka (depan masjid Syuhada). Analisis dilakukan menggunakan metode analisis Aktivasi Neutron Cepat baik secara kualitatif maupun kuantitatif. (Jml)
Tidak tersedia versi lain