Skripsi
Rancang Bangun Rate Meter Digital Berbasis Mikrokontroler Pada Sistem Ukur Laju Dosis Radiasi-y Dengan Metode Discriminator Bias Modulation
Pada penelitian ini dilakukan rancang bangun rate meter digital berbasis mikrokontroler pada sistem ukur laju dosis radiasi sinar y dengan metode discriminator bias modullation (DBM). Rangkaian rate meter dibuat dengan menggunakan mikrokontroler AT89C51. Hasil cacahan yang sudah bernilai dosis ditampilkan pada LCD (Liquid Crystal Display) 2 larik. Selain itu IC mikrokontroler AT89C51 juga berfungsi sebagai penyimpan data sementara. (Jml)
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Modifikasi Surveymeter Digital Berbasis Mikrokontroler | - | id |
Rancang Bangun Timer/Counter Berbasis Mikrokontroler Untuk Sistem Pegukuran Radioaktivitas Udara | - | id |