Book
Studi Karakteristik Sinyal Ucapan Fonem Konsonan Geseran dan Semi Vokal Bahasa Indonesia Untuk Suara Pria
Penelitian ini mempelajari karakteristik fonem konsonan geseran dan semivokal. Parameter-parameter karakteristik yang dipelajari dalam tugas akhir ini adalah bentuk sinyal fonem, durasi pengucapan fonem, spektogram sinyal fonem, frekuensi forman fonem, transisi dari dan ke fonem lain dan sifat khusus lainnya yang dimiliki oleh fonem tertentu. Hasil analisa menunjukkan bahwa setiap fonem konsonan geseran dan semivokal bahasa Indonesia untuk suara pria memiliki karakteristik yang khas. (Jml)
Tidak tersedia versi lain