Book
73 Trik Tersembunyi Windows Vista + CD (D0057)
Buku ini mengulas dan membahas trik-trik tersembunyi Windows Vista. Walaupun mempunyai banyak fitur yang berguna dan canggih, sebenarnya masih banyak hal yang bersifat tersembunyi yang tidak diketahui oleh kebanyakan pengguna. Buku ini mengungkap trik tersembunyi Windows Vista secara singkat, mudah dan jelas. (Jml)
Pada buku ini penulis mengulas dan membahas trik-trik tersembunyi Windows Vista. Walaupun mempunyai banyak fitur yang berguna dan canggih, sebenarnya masih banyak hal yang bersifat tersembunyi yang tidak diketahui oleh kebanyakan pengguna. Buku ini mengungkap trik tersembunyi Windows Vista secara singkat, mudah dan jelas
Untuk memudahkan Anda dalam belajar, pada CD Bonus telah disediakan video tutorial yang akan memandu Anda secara visual mempelajari trik-trik yang ada di dalam buku ini.
Daftar Isi
BAB 1 : Trik Seputar Desktop
TRIK 1 Rename dan Delete Recycle Bin - 1
TRIK 2 Menggunakan Gadgets Rahasia - 2
TRIK 3 Menghilangkan List Highlight Program Baru - 4
TRIK 4 Menghilangkan Shadow Effect pada Text Icon - 6
TRIK 5 Mengubah tanda panah Shortcut Icon Desktop - 8
TRIK 6 Option Tersembunyi pada Jendela Start - 12
TRIK 7 Animasi Wallpaper Ribbons - 14
TRIK 8 Animasi Wallpaper Aurora - 16
TRIK 9 Shortcut Desktop menggunakan Mouse - 18
TRIK 10 Mengubah Theme Vista - 19
BAB 2 : Trik Seputar Windows Explorer
TRIK 11 Modifikasi Tampilan Layout Explorer - 23
TRIK 12 Membuat Akses pada Shared Folder - 25
TRIK 13 Menampilkan Seluruh Extension pada File - 28
TRIK 14 Proteksi File dan Folder - 29
TRIK 15 Menampilkan Pilihan CheckBox pada Folder - 31
TRIK 16 Transparansi dan Warna Jendela Windows - 33
TRIK 17 Menonaktifkan Jendela Transparan - 35
TRIK 18 Searching Cepat dari Windows Explorer - 36
TRIK 19 Jendela 4 Dimensi - 38
BAB 3 : Trik Multimedia
TRIK 20 Menemukan Penyimpanan File Sound Windows - 43
TRIK 21 Mengubah Suara Sistem Windows Vista - 45
TRIK 22 Pengaturan Suara dengan Volume Mixer - 47
TRIK 23 Audio Enhancement Speaker - 49
TRIK 24 Password Screen Saver pada Windows Player - 51
TRIK 25 Special Skin Windows Media Player - 53
TRIK 26 Download Skin Windows Media Player - 56
TRIK 27 Codec Video untuk seluruh Extension - 60
BAB 4 : Trik User Account
TRIK 28 Menyembunyikan User pada Logon Screen - 63
TRIK 29 Hapus Jejak Pengguna yang terakhir Login - 66
TRIK 30 Mengubah Nama Administrator Account - 68
TRIK 31 Mengubah Nama Guest Account - 70
TRIK 32 Membuat Password pada Guest Account - 72
TRIK 33 Pesan Keamanan pada Logon Screen - 75
TRIK 34 Pengawasan Hak Akses Parental Control - 77
BAB 5 : Trik Meningkatkan Performa Komputer
TRIK 35 Menonaktifkan Startup pada Program - 81
TRIK 36 Booting masuk Windows dengan Cepat - 82
TRIK 37 Login ke Desktop Secara Otomatis - 84
TRIK 38 Membersihkan Registry yang Tersisa - 86
TRIK 39 Monitor Performa Komputer - 88
TRIK 40 Menggunakan Sistem Ready Boost - 91
TRIK 41 Mengurangi Pemakaian Energi Performa - 93
TRIK 42 Meningkatkan Kecepatan dengan Energi Performa - 96
TRIK 43 Menonaktifkan Security Alerts - 97
BAB 6 : Trik Perbaikan Sistem
TRIK 44 Sistem Baru pada Task Manager - 99
TRIK 45 Cek Driver yang tidak Terdeteksi - 101
TRIK 46 Membatalkan Driver yang tidak Terdeteksi - 103
TRIK 47 Menonaktifkan Problem Report - 105
TRIK 48 Perbaikan Installasi Windows Vista - 108
TRIK 49 Perbaikan Sistem Windows Vista pada Save Mode - 110
TRIK 50 Mengembalikan Sistem Komputer (Restore) - 113
TRIK 51 Mengembalikan Data yang Dihapus (File Rescue) - 115
BAB 7 : Trik Harddisk dan CD
TRIK 52 Membuat Virtual Network Drive - 119
TRIK 53 Membuat Partisi - 122
TRIK 54 Mengganti Nama Volume Drive - 126
TRIK 55 Memeriksa Keadaan Harddisk - 127
TRIK 56 Menonaktifkan Auto Play CD - 129
TRIK 57 Menyembunyikan Drive - 131
BAB 8 : Trik Jaringan dan Internet
TRIK 58 Mengaktifkan dan Menonaktifkan Koneksi Jaringan - 135
TRIK 59 Koneksi Shared dan Password Shared Folder - 137
TRIK 60 Mengoptimalkan Web Browser - 140
TRIK 61 Meningkatkan Kecepatan Downlaod - 143
TRIK 62 Membersihkan File Temporary, History dan Cookies - 145
TRIK 63 Membersihkan File Temporary secara Otomatis - 147
TRIK 64 Membuka Content Pop-Up yang di Blok - 149
TRIK 65 Blok Link Site dari Internet Explorer - 151
BAB 9 : Trik Lainnya
TRIK 66 Melihat Status Detail IP - 153
TRIK 67 Boot Screen yang Tersembunyi - 154
TRIK 68 Fitur IIS 7.0 pada Windows Vista - 155
TRIK 69 Menonaktifkan Update Windows Vista - 158
TRIK 70 Menonaktifkan Firewall Windows Vista - 160
TRIK 71 Pengaturan Visual Effect pada Windows - 163
TRIK 72 Utility Umum pada Windows Vista - 165
TRIK 73 KeyBoard Shortcut Pada Windows Vista - 167
Tidak tersedia versi lain