Artikel
Evaluasi Pengetahuan Proteksi Radiasi dan Parameter Pencitraan CT Scan yang Berhubungan dengan Dosis Pasien pada Radiografer dan Fisikawan Medik | JUPETEN 2023
Pengetahuan dari seluruh personel yang ikut andil dalam pemeriksaan CT Scan sangat diperlukan untuk memastikan optimisasi. Sehingga prinsip ALARA pada setiap pemeriksaan CT Scan bisa ditegakkan secara optimal. Tujuan dari penelitian adalah untuk mengevaluasi tingkat pengetahuan fisikawan medik dan radiografer terhadap prosedur penggunaan CT Scan (aspek proteksi radiasi dan parameter citra). Metode pada penelitian ini adalah dengan melakukan survei kuesioner yang ditujukan kepada fisikawan medik dan radiografer menggunakan google forms. Kuesioner terdiri dari 2 jenis; yes or no question (0 untuk no dan 1 untuk yes) dan likert question (skala 1-4). Hasil dari survei yang diperoleh kemudian diuji statistik menggunakan software SPSS version 25.0: uji validitas, reabilitas, dan independensi pearson chi-square. Sebanyak 33 (66%) radiografer dan 17(34%) fisikawan medik yang menjadi responden penelitian ini. Instrumen kuesioner dinyatakan valid (dengan signifikansi P
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Perkembangan Proteksi Radiasi Dan Penerapannya | id |