Book
Manajemen Konflik (Konflik Perubahan dan Pengembangan)
Pada umumnya orang beranggapan bahwa konflik itu selalu menimbulkan dampak negatif. Padahal, dalam kondisi tertentu justru konflik perlu untuk kepentingan perubahan dan pengembangan organisasi. Konflik perubahan dan pengembangan (maksudnya pengembangan organisatoris atau pengembangan organisasi dalam arti kata seluas-luasnya) saling berkaitan satu sama lain. Adanya konflik menuntut adanya perubahan dan pengembangan, perubahan dan pengembangan tidak dapat dilepaskan dari timbulnya aneka macam konflik. (Jml)
Tidak tersedia versi lain