Perusahaan produksi tidak selalu membuat seluruh produknya dalam bentuk bilangan bulat saja atau bilangan pecahan saja tetapi adakalanya memproduksi kedua produk tersebut. Program linier sebagai salah satu cabang ilmu matematika menjadi alternatif pemikiran untuk menyelesaikan persoalan tersebut yang merupakan salah satu teknik pengambilan keputusan dengan pendekatan matematika untuk merencanak…
Analisis regresi adalah suatu metode yang berguna untuk menentukan pola hubungan satu variabel yang disebut sebagai variabel dependen (variabel tidak bebas) dengan satu atau lebih variabel yang menerangkan atau yang sering disebut variabel independen (variabel bebas). Beberapa asumsi yang harus diuji terlebih dahulu di dalam penerapan model regresi adalah : Kenormalan, Multikolinearitas, Hetero…
Pada penelitian ini dibahas proyeksi pertumbuhan populasi penduduk kota Bandung yang didasarkan pada suatu model sederhana yaitu model geometris, yang kemudian dibandingkan dengan model kurva logistik. Dari perhitungan kedua model tersebut didapat bahwa model populasi geometris baik digunakan untuk perhitungan dalam jangka waktu pendek sedangkan model kurva logisitk baik digunakan untuk perhitu…