Buku ini membahas tentang manajemen pengetahuan nuklir. Ada dua harapan besar terkait penulisan buku ini. Pertama, sebagai kontribusi penulis dalam dunia manajemen pengetahuan nuklir sehingga bisa bermanfaat untuk organisasi dibidang ketenaganukliran di Indonesia dalam mengimplementasikan manajemen pengetahuan secara ideal. Kedua, secara khusus sebagai upaya praktik manajemen pengetahuan di …
Hidup sejatinya tidak terlepas dari aktivitas komunikasi, baik secara personal maupun organisasi. Era informasi, di mana lalu lintas informasi dan pengetahuan begitu masif, maka setiap individu maupun organisasi memerlukan suatu komunikasi efektif dalam melakukan desiminasi informasi atau pengetahuannya agar mudah dimanfaatkan. Bagi organisasi, tentu ini sangat penting guna mencapai tujuan orga…