Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN) merilis laporan hasil kajian komprehensif mengenai keamanan reaktor daya terapung, sebagai bentuk antisipasi terhadap rencana pembangunan reaktor nuklir terapung oleh perusahaan ThorCon Power Indonesia di perairan sekitar Pulau Bangka. Laporan yang diterbitkan pada akhir Desember 2022 ini menjadi panduan awal pengawasan dan regulasi terhadap instalasi nukl…
Indonesia tengah bersiap menghadapi era baru energi dengan rencana pembangunan reaktor daya terapung (RDT) berbasis nuklir. Teknologi ini dianggap sebagai solusi potensial untuk menyediakan listrik ke daerah terpencil dan kepulauan, mendukung transisi energi bersih di Tanah Air. Dalam Seminar Keselamatan Nuklir 2024, para peneliti dari BAPETEN menyoroti pentingnya regulasi baru untuk mengawa…