Pedoman ini disusun untuk membantu Unit Kerja di BAPETEN dan para pihak terkait dalam upaya respons terhadap kejadian kehilangan atau penemuan Zat Radioaktif dan penanggulangannya, agar memenuhi persyaratan dan ketentuan peraturan perundangundangan, pengaturannya secara efisien dan efektif, dan sesuai dengan standar internasional. Sejalan dengan perkembangan peraturan perundang-undangan nasi…
Kliping daring ini berisikan kumpulan berita-berita nuklir (Republika) selama satu tahun 2022 meliputi pengawasan perang nuklir, teknologi nuklir, dan perkembangan pemanfaatan tenaga nuklir untuk kesehatan, industri, maupun riset. Terdapat 335 judul berita yang terbagi di setiap bulannya dari Januari hingga Desember 2022. Dominasi pemberitaan di dominasi oleh perang nuklir diantaranya Perang Ru…
Kliping daring ini terdiri dari 266 judul berita yang telah disusun sepanjang tahun 2022. Kliping ini khusus merangkum berita dari media daring www.pikiran-rakyat.com yang sudah dirangkum setiap bulannya, dari januari hingga desember. Adapun pemberitaan yang paling sering diberitakan adalah perang nuklir, seperti perang di Rusia dan Ukraina yang menyebabkan beberapa PLTN disana terjadi kebocora…
Kliping daring ini dikutip dari media daring www.kompas.com yang telah dirangkum selama tahun 2022 total terdapat 278 judul berita. Adapun pemberitaan yang paling sering diberitakan masih didominasi perang nuklir, mulai dari nuklir Iran, Korea Utara, Amerika Serikat, hingga paling terkini mengenai peperangan di Rusia dan Ukraina. Selain peperangan nuklir, terdapat pemberitaan lainnya seperti pe…
Pedoman ini disusun dan digunakan pada tahap kesiapsiagaan untuk melatih personil medis yang terlibat dalam kedaruratan radiasi. Pedoman ini berisi prosedur teknis yang dapat diterapkan dan dijadikan acuan di lapangan jika kecelakaan benar-benar terjadi. Dalam pelaksanaan di lapangan, pedoman ini dapat gunakan oleh setiap organisasi tanggap darurat sesuai dengan kondisi unik masing-masing organ…
Isu dunia ketenaganukliran dari tahun ke tahun selalu terus berkembang. Mulai dari untuk tujuan damai hingga untuk senjata. Perspektif tentang penggunaan tenaga nuklir selalu terjadi diantara dua kutub. Ada yang menyambut baik dan ada pula yang menolak. Keduanya, tentu memiliki alasan kuat tersendiri. Itulah dinamika kehidupan. Kliping daring pengawasan ketenaganukliran ini juga mencerminkan…
SKN 2022 ini mengambil tema “Peran Pengawasan Ketenaganukliran dalam Transisi Energi Hijau dan Pengelolaan Limbah Radioaktif”. Tema ini diangkat dalam rangka menyambut acara KTT G20 2022 yang diselenggarakan di Bali, dengan tema besar berupa transisi energi, seiring dengan perhatian pemerintah yang lebih besar terhadap isu-isu transisi energi bersih dan pengelolaan limbah. Dari tema tersebu…
Dokumen ini adalah kajian kelayakan pesawat sinar-X CT Scan Portable CereTom dari Samsung NeuroLogica yang digunakan untuk mendiagnosa kepala dan leher dari aspek keselamatan radiasi, regulasi, sosial dan ekonomi. Selain itu manfaat yagn diperoleh dalam melaksanakan kajian ini adalah dapat memberikan masukan dan pertimbangan kepada DPFRZR khususnya Sub Direktorat Perizinan Fasilitas Kesehatan d…
Situasi dan kondisi pemanfaatan tenaga nuklir era tahun 2022 patut kita syukuri bersama, karena selama era tersebut tidak tampak pemberitaan media massa tentang kecelakaan nuklir yang menelan korban jiwa baik yang terjadi di dalam maupun luar negeri. Awal Bulan Maret 2002, Kepala BAPETEN M. Ridwan pada sosialisasi pemanfaatan nuklir di Denpasar Bali menginformasikan di Indonesia sebanyak 20…