Petugas Instalasi dan Bahan Nuklir (IBN) sebagai orang yang bekerja di instalasi nuklir dan memiliki resiko menerima dosis tahunan yang melebihi dosis yang diterima masyarakat umum harus dipantau dosis yang diterima untuk melindungi pekerja tersebut. Untuk melindungi pekerja radiasi prinsip proteksi radiasi harus diterapkan yaitu justifikasi, optimisasi dan limitasi. Salah satu penerapan dari p…
Dekomisioning adalah kegiatan terencana pada akhir masa pakai fasilitas yang disertai izin untuk melakukan kegiatan nuklir atau terkait nuklir. Pada tahun 2007, IAEA membentuk International Decommissioning Network (IDN) untuk meningkatkan pengetahuan dan berbagi pengalaman di antara negara anggota dalam rangka meningkatkan kemampuan di bidang dekomisioning. Pada tahun 2012 IAEA membuat proyek D…
Standards and technical documents on Nuclear Safety Culture have been intensively developed by the IAEA since the nuclear accident at Chernobyl NPP in 1986. The concept of Culture which is integrated with nuclear safety, leadership and management systems has been stipulated for Indonesia in the 1997 Law on Nuclear Energy. The development of the concept of Nuclear Safety Culture and its regulati…
Telah dilakukan kajian regulasi sehubungan dengan pernyataan kepala BRIN pada akhir 2021 untuk melakukan dekomisioning terhadap reaktor riset TRIGA-2000. Kajian ini sangat penting guna memastikan bahwa dekomisioning terjustifikasi, terlaksana secara efektif dan efisien, sesuai dengan regulasi dan standar serta perjanjian internasional. Metodologi yang digunakan dalam studi ini bersifat analitis…
PLTN jenis Small Modular Reactor (SMR) saat ini berkembang sangat pesat dengan menawarkan berbagai macam fitur keselamatan baik yang aktif maupun pasif. Salah satu SMR yang saat ini akan dibangun dan dioperasikan adalah reaktor SMART (System-integrated Modular Advanced Reactor). Reaktor SMART didesain menggunakan tipe bahan bakar PWR konvensional namun beroperasi dengan laju alir dan temperatur…