Penelitian ini meninjau perencanaan geometrik ruas jalan layang Pasteur Cikapayang Surapati dengan menggunakan Standar Perencanaan Geometrik untuk jalan perkotaan Bina Marga tahun 1992. Hasil perhitungan yang didapat dibandingkan dengan hasil yang didapat konsultan perencana dengan mengambil trase jalan dan jari-jari yang sama, untuk mendapat ketelitian dan efisiensi waktu maka dibuat program y…