Penyimpan panas pada sistem-sistem dengan tenaga matahari merupakan salah satu bagian yang penting agar system tersebut dapat bekerja pada malam hari dan pada saat kurang sinar matahari. Paraameter yang dapat digunakan untuk mengetahui kinerja system penyimpan panas antara lain parameter termal yaitu temperatur fluida masuk dan laju aliran massa, serta parameter geometrik yaitu jari-jari shell.…