Timbulan sampah plastik memberikan kontribusi terbesar kedua dengan persentase 18,6% terhadap timbulan sampah nasional. Sampah plastik kerap menjadi permasalahan di lingkungan karena sifatnya yang tidak mudah terurai. Polyethylene Terephthalate (PET) merupakan salah satu jenis dari sampah plastik. Penulisan makalah ini bertujuan sebagai reviu secara umum potensi pemanfaatan tenaga nuklir berupa…