Pemantauan dosis radiasi yang diterima pekerja merupakan salah satu kewajiban pemegang izin untuk menjamin nilai batas dosis tidak terlampaui. Dalam Peraturan Kepala BAPETEN Nomor 16 Tahun 2013 hanya mempertimbangkan dosis radiasi yang berasal dari paparan eksterna. Padahal Dosis radiasi dari paparan interna melalui inhalasi juga menjadi kontributor terbesar untuk dosis total yang diterima peke…
Setiap penggunaan pesawat sinar-x harus memenuhi semua persyaratan keselamatan radiasi. Penggunaan pesawat sinar-x di Provinsi Sulawesi Barat terus meningkat, mencakup 36 unit pesawat pada 12 rumah sakit pada tahun 2022. Namun demikian, belum ada kajian yang memetakan tingkat kepatuhan pemenuhan persyaratan keselamatan radiasi sebagai dasar perumusan kebijakan pengawasan secara makro. Kajian pe…
PPT Ini membahas tentang peraturan yang mendasari Pembuatan Desain Ruang Pesawat Sinar-X, Metode Perhitungan Desain Ruang Pesawat Sinar-X, Perhitungan Shielding (Perisai) Ruang Penyinaran Pesawat Sinar-X Radiografi, dan Metode Verifikasi dan Pengujian Desain Ruang Pesawat Sinar-X. Daftar Isi: Pendahuluan Metode Perhitungan Desain Ruangan Penahan Radiasi Perhitungan Perisai (Shielding) u…
Mempelajari dan mencari kondisi desain optimal untuk sistem proses fluorinasi bahan bakar MSR. Fluorinasi dilakukan dengan menggunakan bubble column reactor. (Jml)
Membahas persoalan rumah dan perumahan yang menjadi kebutuhan dasar PNS maupun sebagian besar anggota masyarakat indonesia terutama bagi mereka yang sudah berkeluarga. Juga peran Bapertarum-PNS sebagai pengelola tabungan perumahan PNS. (Jml)
Buku ini membahas tentang teknologi yang digunakan dalam pembuatan website meliputi instalasi software aplikasi; pembuatan database beserta tabel-tabel yang diperlukan; pengelolaan struktur file yang digunakan untuk perawatan website; cara uji coba website apakah sudah sesuai atau belum; membahas free hosting dan free domain, yaitu cara mendaftarkan website dalam domain gratis; membahas cara me…
Modul Konsep dan Indikator Pembangunan ini merupakan salah satu Bahan Ajar Diklatpim Tingkat IV, dimana bagi aparatur negara (baik di pusat maupun di daerah) yang telah secara rutin terlibat dalam berbagai proyek pembangunan maupun dalam penyusunan berbagai kebijaksanaan, terdapat kecenderungan untuk mengartikan pembangunan dalam arti sempit sehingga kehilangan perspektif pembangunan dalam arti…
Penelitian dilakukan melalui pengukuran dosis kulit pasien radiografi dental panoramik menggunakan TLD (Thermo Luminescence Dosimeter). Jumlah sampel 31 orang pasien, 16 orang perempuan dan 15 orang laki-laki, yang memiliki ukuran kepala dalam rentang 33 - 53 cm. Pemeriksaan radiografi dental panoramik menggunakan tegangan kerja 70 - 80 kVp dengan waktu paparan rata-rata 18 detik. Pengukuran do…
Java merupakan bahasa pemrograman yang "portabel", sekali compile bisa jalan di mana saja. Hal ini membuat java menjadi bahasa favorit untuk pengembangan software yang dijalankan pada perangkat portabel seperti smartphone. Buku ini merupakan buku pertama pemrograman Java dari maxikom yang membahas database. Dimana pembaca akan dapat belajar menghubungkan database dengan Java, desain laporan den…