Perkembangan teknologi Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) kecil, menengah, dan modular (SMR) menunjukkan perkembangan desain yang signifikan. Dalam perkembangannya, beberapa desain PLTN SMR mengadopsi desain multi modul. Pada desain ini, unit reaktor untuk PLTN terdiri dari beberapa modul seragam yang berada pada satu lokasi yang berdekatan dengan penggunaan struktur, sistem, dan komponen …
Konsep Radio-Eco Wisata merupakan integrasi antara pariwisata nuklir dan prinsip keberlanjutan yang saat ini menarik perhatian dalam perkembangan industri pariwisata. Namun, penggunaan energi nuklir juga membawa risiko yang perlu dikelola dengan baik. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis manfaat dan mengelola risiko dalam konsep radio-eco wisata melalui tinjauan literatu…
RSG-GAS telah melalui masa pengoperasian yang panjang dimulai dari kritis tahun 1987 hingga saat ini, bahkan izin pengoperasiannya kini telah diperpanjang sampai tahun 2030. Sistem kendali serta keselamatan berperan penting dalam berlangsungnya pengoperasian reaktor sesuai dengan jadwal operasi yang telah disusun. Salah satu bagian penting dari sistem kendali serta keselamatan dalam kegiatan st…
Berisi materi : Pernyataan umum mengenai kebijakan dan prosedur penegakan hukum ketenaganukliran BAPETEN; Perka BAPETEN yang terkait dengan safeguards; Strategi dan teknik audit; Sistem manajemen mutu; Prosedur inspeksi safeguards; Penyusunan LHI safeguards bahan nuklir; Pengisian FIHI safeguards; Modul sistem pertanggungjawaban dan pengendalian bahan nuklir (SPPBN); Pelatihan SPPBN; Design inf…
Terak timah 2 merupakan produk samping dari industri pengolahan dan peleburan timah yang mengandung radionuklida anak luruh dari deret uranium dan thorium. Pemanfaatan atau penggunaan terak timah 2 masih sangat terbatas karena adanya sifat radioaktif yang terkandung tersebut. Tujuan dari penelitian ini untuk mensimulasikan lepasan radionuklida dalam mortar dengan terak timah 2 sebagai material …
Perubahan nilai potensi percepatan tanah di wilayah akan mempengaruhi kondisi keselamatan dalampengelolaan fasilitas ketenaganukliran di KNS khususnya instalasi reaktor RSG-GAS. Studi tapak yang dilakukan untuk rencana pembangunan RDE memberikan gambaran terbaru terkait terjadinya kenaikan potensi resiko gempa bumi khususnya di area KST BJ Habibie dengan nilai maksimum percepatan tanah hingga 0…
Keberadaan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) di masa mendatang di Indonesia merupakan suatu kebutuhan yang tidak dapat dielakkan lagi karena keterbatasan energi fosil dan tuntutan zero carbon emission. BAPETEN sebagai badan pengawas ketenaganukliran di Indonesia memikul tanggung jawab utama dalam menyiapkan infrastruktur pengawasan PLTN, termasuk aspek regulasi. Permasalahannya adalah bel…
Reaktor daya terapung adalah jenis pembangkit listrik baru yang dapat digunakan untuk menghasilkan tenaga, dapat mencapai wilayah terpencil dengan transportasi kereta api, truk, tongkang, atau kapal ke lokasi yang ditentukan. Reaktor daya terapung dapat menyediakan solusi untuk kebutuhan energi untuk daerah di pulau yang tidak memiliki jaringan listrik yang saling terhubung. Namum, dalam pengop…
Sesuai dengan amanat Pasal 95A Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2022 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan, dinyatakan bahwa pemantauan dan peninjauan Undang-Undang merupakan bagian dari proses pembentukan UndangUndang yang dilakukan setelah Undang-Undang berlaku. Sejalan dengan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2022, dalam Pasal …
Analisis dosis dari penggunaan terak timah 2 sebagai substitusi parsial agregat halus dalam pembuatan mortar pada bangunan dengan RESRAD-BUILD. Industri pengolahan dan peleburan timah menghasilkan hasilnsamping salah satunya berupa terak timah 2. Terak timah 2 memiliki kandungan radionuklida anak luruh dari deret uranium dan thorium dengan konsentrasi aktivitas tertentu. Aspek penggunaan kembal…