Pemanfaatan radiasi pengion semakin berkembang dari waktu ke waktu, termasuk perkembangan pencitraan manusia bukan untuk tujuan kesehatan. Hal ini dapat menjadi polemik karena manfaat yang dihasilkan dari penyinaran tidak dirasakan langsung oleh individu. Justifikasi untuk praktik ini dibutuhkan untuk menjamin keselamatan masyarakat dan lingkungan dari efek yang merugikan, termasuk pertimbangan…
Pelaksanaan identifikasi terjadinya paparan potensial merupakan salah satu aspek penting dalam penyusunan dokumen kajian keselamatan sumber yang merupakan amanat dari Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 33 Tahun 2007 dan dijabarkan dalam Peraturan BAPETEN Nomor 4 Tahun 2020, yang menyebutkan bahwa identifikasi terjadinya paparan potensial dinyatakan dalam bentuk informasi kejadian paparan radiasi y…
Pengawasan tenaga nuklir merupakan hal yang harus dilakukan sesuai dengan ketentuan peraturan perundangan yang berlaku. Dalam melakukan pengawasan maka dilakukan melalui serangkaian sistem, perangkat, dan proses yang digunakan untuk memantau, mengawasi, dan mengelola kegiatan pada fasilitas radiologi diagnostik dan intervensional secara terus-menerus atau berkala. Tujuannya adalah untuk memasti…
Setiap penggunaan pesawat sinar-x harus memenuhi semua persyaratan keselamatan radiasi. Penggunaan pesawat sinar-x di Provinsi Sulawesi Barat terus meningkat, mencakup 36 unit pesawat pada 12 rumah sakit pada tahun 2022. Namun demikian, belum ada kajian yang memetakan tingkat kepatuhan pemenuhan persyaratan keselamatan radiasi sebagai dasar perumusan kebijakan pengawasan secara makro. Kajian pe…
Telah dilakukan penelitian pengaruh perubahan faktor eksposi terhadap Dose Area Product (DAP) pada pemeriksaan abdomen menggunakan pesawat sinar-X di Sub Instalasi Radiologi RSUP Prof. Dr. I.G.N.G. Ngoerah Denpasar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh perubahan kV dan mAs terhadap DAP pada pemeriksaan abdomen. Data penelitian merupakan data sekunder dari 40 pasien pada pemeriksaan a…
Salah satu Quality Control (QC) pesawat sinar-X adalah pengujian kesesuaian antara lapangan kolimasi dengan berkas sinar-X. Pengujian tersebut dapat dilakukan dengan alat sinar-X light beam alignment and centering, metode koin, dan metode kawat “L”. Pelaksanaan QC pada pesawat sinar-X Shanghai Guangzheng di RSIY PDHI, terakhir kali dilakukan pada tahun 2018. Pengujian ini seharusnya dilakuk…
One of the main features of this book is that it describes hazard theory in detail. The hazard-risk-mishap connection is explained, with illustrations and examples provided. In addition, the three required components of a hazard are presented, along with the hazard triangle model. (Jml)
Salah satu uji kesesuaian terhadap kualitas pesawat sinar-X dapat ditentukan dari keluaran radiasi terhadap nilai Half Value Layer (HVL) dengan menggunakan filter aluminium (Al). Penggunaan filter Al pada sinar-X dapat menyerap atau membelokan energi foton yang rendah saat sinar-X dipancarkan.Pada saat pengukuran HVL yaitu menggunakan alat ukur seperti surveymeter, sehingga nilai HVL yang diper…
Telah dilaksanakan studi distribusi di Sub Instalasi Radioterapi RSUP Prof. Dr. I.G.N.G. Ngoerah mengenai distribusi dosis berkas radiasi foton 6 MV dan 10 MV pada kasus kanker serviks dengan teknik Three Dimentional Conformal Radiation Therapy (3DCRT) serta menentukan distribusi dosis pada Organ at Risk (OAR). Metode pengolahan data yang dilakukan berupa analisa nilai HI, CI, dan distribusi do…
Telah dilakukan penelitian mengenai pengaruh variasi arus tabung sinar-X terhadap nilai Contrast-to-Noise Ratio (CNR) pesawat CT-Scan. Pengambilan data ini dilakukan dengan pembacaan ROI sebanyak 5 kali pada gambar phantom, menggunakan slice thickness 8 mm, tegangan tabung sinar-X 100 kV, waktu rotasi gantry (s) selama 1 detik dan variasi arus tabung sinar-X, yaitu 100 mA, 150 mA, 200 mA, 250 m…